Jadwal Lengkap PPDB DKI Jakarta Tahun 2023 untuk Jenjang SD

25 Mei 2023, 06:05 WIB
Ilustrasi. Catat! Jadwal Lengkap PPDB DKI Jakarta Tahun 2023 Jenjang SD /Pixabay/stokpic

SUDUTBATAM.COM - Proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) jenjang SD tahun 2023 di Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta sudah dimulai.

Para orangtua di DKI Jakarta dapat mendaftarkan anaknya saat PPDB jenjang SD tahun 2023 dengan jalur pendaftaran yang sudah ditentukan.

Adapun jalur pendaftaran PPDB jenjang SD di DKI Jakarta tahun 2023 ini di antaranya, penyandang disabilitas, anak panti dan anak nakes yang meninggal dunia dalam penanganan Covid-19, DTKS, mitra Transjakarta, KPJ, zonasi, pindah tugas orang tua dan anak guru, tahap kedua, dan tahap ketiga.

Baca Juga: Catat! Jadwal Lengkap PPDB DKI Jakarta Tahun 2023 Jenjang SMP

Berikut jadwal PPDB jenjang SD di DKI Jakarta tahun 2023 yang dilansir dari laman ppdb.jakarta.go.id.

1. Jadwal Pelaksanaan Penyandang Disabilitas dan Zonasi

- Ajuan Akun (Online) : 15 Mei - 5 Juli 2023

- Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (Online) : 12 - 14 Juni 2023

- Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi (Online) : 12 - 14 Juni 2023

- Pengumuman (Online) : 14 Juni 2023

- Lapor Diri (Online) : 15 - 16 Juni 2023

2. Jadwal Pelaksanaan Anak Panti Dan Anak Nakes Yang Meninggal Dunia Dalam Penanganan Covid-19

- Ajuan Akun (Online) : 15 Mei - 5 Juli 2023

- Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (Online) : 12 - 28 Juni 2023

- Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi (Online) : 12 - 28 Juni 2023

- Pengumuman (Online) : 28 Juni 2023

- Lapor Diri (Online) : 30 Juni - 1 Juli 2023

Baca Juga: 20 Contoh Soal Bahasa Inggris Pilihan Ganda dan Essay Kelas 1 SD Semester 2

3. Jadwal Pelaksanaan Dtks, Mitra Transjakarta, Kpj

- Ajuan Akun (Online) : 15 Mei - 5 Juli 2023

- Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (Online) : 19 - 21 Juni 2023

- Proses Seleksi (Online) : 19 - 21 Juni 2023

- Pengumuman (Online) : 21 Juni 2023

- Lapor Diri (Online) : 22 - 23 Juni 2023

4. Jadwal Pelaksanaan Pindah Tugas Orangtua Dan Anak Guru

- Ajuan Akun (Online) : 15 Mei - 5 Juli 2023

- Pendaftaran atau Pemilihan Sekolah (Online) : 12 - 27 Juni 2023

- Verifikasi Dokumen dan Proses Seleksi (Online) : 12 - 28 Juni 2023

- Pengumuman (Online) : 28 Juni 2023

- Lapor diri (Online) : 30 Juni - 1 Juli 2023

5. Jadwal Pelaksanaan Tahap Kedua

Baca Juga: 20 Contoh Soal Teks Diskusi Pilihan Ganda dan Essay Terbaru Semester 2 untuk Kelas 9

- Ajuan Akun (Online) : 15 Mei - 5 Juli 2023

- Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (Online) : 26 - 28 Juni 2023

- Proses Seleksi (Online) : 26 - 28 Juni 2023

- Pengumuman (Online) : 28 Juni 2023

- Lapor Diri (Online) : 30 Juni - 1 Juli 2023

6. Jadwal Pelaksanaan Tahap Ketiga

- Ajuan Akun (Online) : 15 Mei - 5 Juli 2023

- Pendaftaran dan Pemilihan Sekolah (Online) : 3 - 5 Juli 2023

- Proses Seleksi (Online) : 3 - 5 Juli 2023

- Pengumuman (Online) : 5 Juli 2023

- Lapor Diri (Online) : 6 - 7 Juli 2023

Demikianlah jadwal PPDB tahun 2023 untuk jenjang SD di DKI Jakarta, semoga bermanfaat.***

Editor: Iwan Sahputra

Tags

Terkini

Terpopuler