3 Contoh Teks Pidato Persuasif Sosial Tentang Narkoba, Bahaya Merokok, dan Kenakalan Remaja

- 14 September 2022, 13:13 WIB
Contoh Teks Pidato Persuasif Tentang Cinta Tanah Air dan Motivasi Diri
Contoh Teks Pidato Persuasif Tentang Cinta Tanah Air dan Motivasi Diri /Pexels/ Katrien Grevendonck/

SUDUTBATAM.COM - Pidato persuasif adalah pidato yang bertujuan untuk menarik perhatian para pembaca dan materi ini terdapat pada mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 9.

Pidato persuasif ini bersifat mengajak atau membujuk para pembaca agar mengambil atau melakukan tindakan sesuai dengan tujuan pidato tersebut.

Pidato persuasif cenderung mempunyai ciri khas agar dapat melakukan sesuatu dengan kedekatan yang tercipta.

Pidato persuasif biasanya dijadikan sebuah cara menggerakkan masyarakat untuk berbuat lebih kreatif agar bisa memperbaiki sesuatu yang belum baik dengan sebuah kegiatan perubahan.

Baca Juga: Contoh Teks Pidato Persuasif Tentang Pendidikan, Mudah Dihafal dengan Cepat

Berikut contoh teks pidato persuasif sosial tentang narkoba, bahaya merokok, dan kenakalan remaja secara singkat.

Contoh 1 : Narkoba

Assalamualaikum Wr. Wb.

Yang terhormat kepada Bapak/Ibu Guru, serta teman-teman semua, pertama-tama marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT. Karena, sampai saat ini masih memberikan nikmat berupa kesehatan.

Sehingga kita masih dapat kesempatan untuk berkumpul di hari ini. Tidak lupa mari panjatkan doa juga bagi Bapak/Ibu Guru serta teman yang sedang sakit dan belum bisa hadir ditengah kita.

Halaman:

Editor: Niken Nurfujitania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah