Contoh Teks MC atau Pembawa Acara, Singkat dan Mudah Diingat

- 17 September 2022, 19:45 WIB
Contoh Teks MC atau Pembawa Acara, Singkat dan Mudah Diingat
Contoh Teks MC atau Pembawa Acara, Singkat dan Mudah Diingat /Pexels/ Samer Daboul/

SUDUTBATAM.COM - Berkut ini merupakan contoh teks pembawa acara atau Master of Ceremony (MC) dalam berbagai macam kegiatan acara.

Menjadi MC merupakan sebuah profesi atau ketrampilan dari seseorang sebagai seorang yang memandu sebuah acara.

Sebuah acara akan berjalan menarik jika MC nya mampu membawakan acara tersebut dengan baik.

Karena itu, berikut merupakan contoh teks MC pada acara kemerdekaan.

Baca Juga: Contoh Fenomena Sosial yang Dapat Dijadikan Teks Eksplanasi dan Penjelasan Strukturnya

Bismillahirrahmanirrahim.
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Innal hamda lillah nahmaduhu wa nasta’inuh, wa nastaghfiruh, wa na’udzu billahi min syuruuri anfusinaa wamin sayyiaati a’maalinaa, mayyahdihillahu falaa mudhillalah, wa mayudhlil falaa haa diya lah.

Asyhadu alla ilaha illallah wahdahu wahdahu laa syariikalah wa asyhadu anna muhammadan abduhu wa rasuuluh.

Yang pertama-tama marilah kita panjatkan puji, syukur ke Hadirat Allah SWT yang telah memberikan kesehatan kepada kita semua, sehingga pada pagi hari yang cerah ini kita masih dapat melaksanakan kegiatan upacara bendera pada pagi hari ini dengan hikmat.

Yang kedua sholawat serta salam semoga tetap tercurah kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW dan semoga kita semua yang ada disini kelak mendapatkan safa’at beliau di akhir jaman nanti.

Halaman:

Editor: Niken Nurfujitania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah