Dialog Bahasa Inggris Agreement and Disagreement 2 Orang singkat dan Mudah Beserta Terjemahan Bahasa Indonesia

- 30 Oktober 2022, 09:45 WIB
Dialog Bahasa Inggris Agreement and Disagreement 2 Orang singkat dan Mudah Beserta Terjemahan Bahasa Indonesia.
Dialog Bahasa Inggris Agreement and Disagreement 2 Orang singkat dan Mudah Beserta Terjemahan Bahasa Indonesia. /Pexels/ Fauxels

SUDUTBATAM.COM – Berikut ini dialog Bahasa Inggris agreement and disagreement 2 orang singkat dan mudah beserta terjemahan Bahasa Indonesia.

Berdialog atau bercakap merupakan cara manusia untuk saling terhubung satu sama lain, dan terkadang ada yang namanya setuju dan tidak setuju.

Agreement dalam Bahasa Indonesia artinya “setuju” dan disagree artinya adalah “tidak setuju”, dialog agreement dan disagreement ini berhubungan dengan dialog asking and giving opinion.

Berikut di bawah ini dialog Bahasa Inggris agreement and disagreement 2 orang singkat dan mudah beserta terjemahan Bahasa Indonesia.

Teks 1:
Jack: Evan, have you ever played Call of Duty MW 2019?
(Jack: Evan, apakah Anda pernah memainkan Call of Duty MW 2019?)

Evan: I bought that game on my computer
(Evan: Saya membeli game itu di komputer saya)

Jack: What do you think of the game, is it good or bad?
(Jack: Apa pendapat Anda tentang permainan itu, apakah itu baik atau buruk?)

Evan: In my opinion the game is bad, I just don't like it.
(Evan: Menurut saya permainannya buruk, saya hanya tidak menyukainya.)

Jack: I disagree with you, I like the game and the story pretty much.
(Jack: Saya tidak setuju dengan Anda, saya sangat menyukai permainan dan ceritanya)

Evan: Well that’s your opinion.
(Evan: Nah itu pendapatmu)

Halaman:

Editor: Iwan Sahputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah