5 Contoh Teks Diskusi Terbaru Kelas 9 yang Singkat Beserta Penjelasannya

- 11 Januari 2023, 07:45 WIB
5 Contoh Teks Diskusi Terbaru Kelas 9 yang Singkat Beserta Penjelasannya
5 Contoh Teks Diskusi Terbaru Kelas 9 yang Singkat Beserta Penjelasannya /Pexels/ Thought Catalog/

Namun bagi mereka yang setuju, smartphone dianggap akan membantu anak-anak dalam mengembangkan kreativitasnya.

Selain itu dari segi orang tua, mereka akan lebih mudah untuk mengawasi dan menghubungi anak mereka kapan saja dan dimana saja.

Penggunaan smartphone dianggap dapat mencerdaskan anak-anak karena smartphone mengandung fitur-fitur untuk menunjang pembelajaran.

Kesimpulan

Berdasarkan kedua pendapat diatas dapat ditarik kesimpulan bahwa penggunaan smartphone untuk anak-anak masih menjadi berdebatan tersendiri di kalangan orangtua.

Maka dari itu sebagai orang tua hendaknya kita dapat memilah dan memilih dampak dampak smartphone terhadap anak kita.

3. Tentang Narkoba

Isu

Bahaya buruk narkoba tentunya sudah banyak diketahui masyarakat. Tetapi sampai kini masih ditemukan penyalah gunaan narkoba.

Narkoba adalah narkotika dan obat-obatan berbahaya, merupakan zat adiktif atau psikotropika yang dapat memberi efek candu/ketagihan pada pengkonsumsinya serta menimbulkan dampak buruk pada kesehatan tubuh bila digunakan terus-menerus dalam dosis yang sangat banyak.

Halaman:

Editor: Iwan Sahputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah