7 Contoh Dialog Agreement and Disagreement Terbaru untuk 2 Orang dan 3 Orang

- 12 Januari 2023, 09:15 WIB
7 Contoh Dialog Agreement and Disagreement Terbaru untuk 2 Orang dan 3 Orang
7 Contoh Dialog Agreement and Disagreement Terbaru untuk 2 Orang dan 3 Orang /Pexels/Gustavo Fring/

Reno: This horror movie was released last week. Have you watched it? (Film horror ini dirilis minggu lalu. Apa kamu sudah menontonnya?)
Anna: Yes, I have. (Ya, sudah.)
Tasya: Oh, I also watched it yesterday. (Oh, aku juga menontonnya kemarin.)

Reno: Really? I’ve watched it, too. What do you guys think? (Benarkah? Aku sudah menontonnya juga. Bagaimana menurut kalian?)
Anna: I don’t really like it. There are some plot holes which make me upset. (Aku tidak terlalu menyukainya. Ada beberapa bagian cerita yang membuatku kecewa.)

Reno: I agree with you. When the movie ended, I wasn’t satisfied. (Aku setuju denganmu. Ketika filmnya selesai, aku tidak puas.)
Tasya: Yeah. But the acting of Asmara really helps, at least I could feel his emotion. (Ya. Tapi aktingnya Asmara sangat membantu, paling tidak aku bisa merasakan emosinya.)

Anna: I’m not sure about that. I think because Moreno is the co-star, Asmara got his confidence. (Aku tidak yakin dengan itu. Aku pikir karena Moreno adalah lawan mainnya, Asmara mendapatkan kepercayaan dirinya.)
Tasya: That’s true, but her acting is already good since the previous movie. (Itu memang benar, tapi aktingnya sudah bagus sejak di filmnya yang sebelumnya.)

Reno: Exactly. She even got an award last year. Too bad this time many people are not satisfied with his movie. (Tepat sekali. Dia bahkan mendapat penghargaan tahun lalu. Sayang sekali kali ini banyak orang yang tidak puas dengan filmnya.)

3. DIALOG 2 ORANG

Arina: We have not finished our job. There are a lot of written tasks.
Kami belum menyelesaikan pekerjaan kami. Ada banyak tugas tertulis.

Kanaya: What do you think about using the computer?
Apa pendapatmu tentang menggunakan komputer?

Arina: I’m with you. It can make our work faster and also easier.
Aku setuju. Itu bisa membuat pekerjaan kita lebih cepat dan juga lebih mudah.

4. Dialog 2 Orang

Halaman:

Editor: Iwan Sahputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x