Contoh Teks Diskusi tentang Pendidikan Lengkap dengan Argumentasi

- 15 Januari 2023, 09:15 WIB
Contoh Teks Diskusi tentang Pendidikan Lengkap dengan Argumentasi
Contoh Teks Diskusi tentang Pendidikan Lengkap dengan Argumentasi /Pixabay/Photo/andreas160578

Kondisi dalam hal pendidikan ini tentu sangat berpengaruh pada tingkat sumber daya manusia (SDM) dari masing-masing penduduknya.

Sebagian menganggap bahwa pendidikan di Indonesia sudah sangat baik, namun ada juga yang berkata kualitas pendidikan di Indonesia masih terbilang belum layak.

Argumentasi mendukung

Bagi mereka yang berpendapat pro dalam hal pendidikan ini memang sudah bisa dibuktikan.

Contohnya Jakarta dan sekitarnya, terdapat banyak sekolah-sekolah yang Berakreditas tinggi, mulai tingkat PAUD hingga universitas.

Di sana juga banyak kalangan pelajar yang pintar dan berprestasi. Kondisi ini memang nyata adanya. Itu pun masih di Jakarta dan sekitarnya.


Argumen menentang

Sebagian orang justru berpendapat sebaliknya. Pendidikan di Indonesia masih jauh dari kata layak.

Dari sudut pandang mereka, masih banyak anak-anak yang tidak mendapatkan pendidikan sebagaimana mestinya.

Mereka adalah anak-anak dari keluarga miskin. Jangankan untuk sekolah, untuk makan sehari-hari saja mereka kesulitan.

Halaman:

Editor: Iwan Sahputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x