Contoh Teks Ulasan Singkat dan Terbaru Lengkap dengan Pengertiannya, Dapat Jadi Refrensi

- 30 Januari 2023, 12:45 WIB
Berikut ini merupakan contoh teks ulasan yang dapat jadi bahan refrensi untuk belajar siswa.
Berikut ini merupakan contoh teks ulasan yang dapat jadi bahan refrensi untuk belajar siswa. /Pexels/RF Studio

SD Muhammadiyah merupakan SD kecil yang bahkan sebenarnya tidak layak disebut sekolah, karena gedungnya hampir roboh.


SD ini terancam tutup apabila jumlah murid yang mendaftar di situ, kurang dari 10 anak. Saat itu baru ada 9 anak yang mendaftar.

Situasi kian menegang. Beruntungnya, datang Harun dan juga ibunya yang ingin mendaftarkan diri di sekolah tersebut.

Kemudian dari situ cerita mulai berkembang. Berbagai peristiwa mulai diceritakan.

Seperti perkenalan dan latar belakang kesepuluh anak tersebut, kisah mengayuh sepeda puluhan kilo meter demi bisa membeli kapur, proses pembelajaran di dalam kelas dan di luar.


Hingga pertemuan tokoh utama, Ikal, dengan A Ling, seorang gadis Tionghoa yang merupakan cinta pertamanya.

Novel ini juga menceritakan kemiskinan yang melanda penduduk Belitong, padahal kekayaan alamnya begitu melimpah.

Ternyata, PN Timah telah menguasai tambang-tambang timah Belitong.

Hal ini menyebabkan warga lokal Belitong malah seperti tikus lapar di tengah lumbung padi.

Akhir cerita dari novel ini mengisahkan para laskar pelangi yang mempunyai masa depan cerah.

Halaman:

Editor: Niken Nurfujitania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x