3 Contoh Teks Editorial Tentang Politik, Ekonomi dan Pendidikan Beserta Strukturnya

- 6 Juni 2023, 11:15 WIB
3 Contoh Teks Editorial Tentang Politik, Ekonomi dan Pendidikan Beserta Strukturnya
3 Contoh Teks Editorial Tentang Politik, Ekonomi dan Pendidikan Beserta Strukturnya /Pexels/ Thought Catalog/

SUDUTBATAM.COM – Berikut ini 3 contoh teks editorial tentang politik, ekonomi dan pendidikan beserta strukturnya.

Teks Editorial adalah teks yang ditulis berdasarkan opini penulis, tetapi opini tersebut ditulis oleh orang yang bekerja di redaksi media berita.

Itu sebabnya teks editorial ini sering sekali dijumpai di koran karena penulis adalah orang yang bekerja di bidang jurnalistik.

Orang yang menulis teks editorial ini bukanlah sembarangan orang melainkan orang yang dapat dipercaya penuh dan memiliki pengalaman lebih dalam jurnalistik seperti pemimpin redaksi berita.

Tujuan dari teks editorial adalah untuk mengajak pembaca agar pembaca memikirkan sejenak isu yang terjadi di masyarakat saat ini supaya masyarakat bisa berpikir positif.

Pada teks editorial terdapat tiga struktur yaitu: pernyataan pendapat atau tesis, argumentasi dan penegasan ulang pendapat atau reiteration.

Berikut di bawah ini 3 contoh teks editorial tentang politik, ekonomi dan pendidikan beserta strukturnya.

Teks Editorial 1 Tentang Politik “Penembakan Oposisi Politik Rusia Nemtsov”

(Tesis)
Puluhan ribu orang turun ke jalan di tengah kota Moskow, Rusia, untuk mengenang Boris Nemtsov yang merupakan tokoh oposisi yang tewas ditembak. Nemtsov ditembak hingga mati, ketika tengah berjalan kaki menyeberangi jembatan menuju Lapangan Merah, di dekat Kremlin.

Halaman:

Editor: Iwan Sahputra


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x