Daftar Harga Pertamax Turbo, Dexlite dan Pertamina Dex Seluruh Provinsi di Indonesia, Mulai 03 Agustus 2022

- 4 Agustus 2022, 11:18 WIB
Daftar harga terbaru bensin di Pertamina
Daftar harga terbaru bensin di Pertamina /Pikiran Rakyat Tasikmalaya/

SUDUTBATAM.COM - Simak daftar harga Pertamax Turbo, Dexlite dan Pertamina Dex di seluruh Provinsi.

PT Pertamina (Persero) kembali menaikkan harga beberapa jenis Bahan Bakar Minyak (BBM) Umum di seluruh Provinsi se-Indonesia, mulai 03 Agustus 2022.

Ada tiga jenis BBM non subsidi yang dijual Pertamina mengalami penyesuain harga, diantaranya Pertamax Turbo, Dexlite dan Pertamina Dex.

Dikutip dari halaman resmi Pertamina, penyesuaian harga ini berdasarkan Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 62 K/12/MEM/2020 tentang Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum.

Baca Juga: Jokowi Sentil Menterinya Terkait Kenaikan BBM Pertamax dan Langkanya Minyak Goreng

Untuk Provinsi DKI Jakarta, penyesuaian harga untuk Pertamax Turbo menjadi Rp 17.900 per liter, Dexlite menjadi Rp 17.800 per liter dan Pertamina Dex menjadi Rp 18.900 per liter.

Berikut daftar harga Pertamax Turbo, Dexlite dan Pertamina Dex di seluruh Provinsi :

1. Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam
Pertamax Turbo Rp 17.900
Dexlite Rp 17.800
Pertamina Dex Rp 18.900

2. Provinsi Sumatera Utara
Pertamax Turbo Rp 18.250
Dexlite Rp 18.150
Pertamina Dex Rp 19.250

Baca Juga: Hari Pertama Uji Coba Beli BBM Pakai MyPertamina, Server Mendadak Error

Halaman:

Editor: Niken Nurfujitania

Sumber: Mypertamina.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x