Hukum Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 183 Lengkap dengan Teks Arab, Latin, dan Cara Pengucapannya

- 18 Agustus 2022, 12:24 WIB
Hukum Bacaan Tajwid Surat An Nahl Ayat 65 Lengkap dengan Artinya dan Cara Pengucapannya. /Pexels/ Aymene Bensetiti
Hukum Bacaan Tajwid Surat An Nahl Ayat 65 Lengkap dengan Artinya dan Cara Pengucapannya. /Pexels/ Aymene Bensetiti /

Baca Juga: Hukum Tajwid Surat At Taubah Ayat 122 Lengkap dengan Cara Bacanya

الَّذِيْنَ hukumnya Alif lam syamsiyah karena huruf alif lam bertemu huruf syamsiyah lam. Dibaca idgham (masuk ke huruf lam.)

.الَّذِيْنَ hukumnya Mad asli atau mad thabi’i karena huruf dzal berharakat kasrah bertemu ya sukun dan setelahnya tidak bertemu hamzah, sukun, waqaf, dan tasydid. Cara membacanya panjang 2 harakat.

مِنْ قَبْلِكُمْ hukumnya Ikhfa karena huruf nun sukun bertemu huruf qaf. Cara membacanya samar dengan dengung dan ditahan selama 3 harakat. Cara pengucapan seperti bunyi “ng”

مِنْ قَبْلِكُمْ hukumnya Qalqalah sugra karena huruf qalqalah ba berharakat sukun dan posisinya di tengah kalimat. Cara membacanya dipantulkan secara ringan.

Baca Juga: Hukum Tajwid Surat At Taubah Ayat 122 Lengkap dengan Cara Bacanya

قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ hukumnya Idzhar syafawi karena huruf mim sukun bertemu dengan huruf lam. Cara membacanya dengan jelas.

تَتَّقُوْنَۙ hukumnya Mad arid lissukun karena huruf mad jatuh sebelum huruf yang diwaqaf. Cara membacanya dengan dipanjangkan 2 sampai 6 harakat.

Itulah hukum bacaan tajwid pada surat Al-Baqarah ayat 183.***

Halaman:

Editor: Niken Nurfujitania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x