Bacaan Tajwid Surat Ali Imran Ayat 192 Lengkap dengan Artinya dan Penjelasannya

- 17 Juni 2024, 10:00 WIB
Bacaan Tajwid Surat Ali Imran Ayat 192 Lengkap dengan Artinya dan Penjelasannya
Bacaan Tajwid Surat Ali Imran Ayat 192 Lengkap dengan Artinya dan Penjelasannya /Dzikri Abdi Setia/Seputarlampung/

Tajwid

رَبَّنَا إِنَّكَ: Mad jaiz munfashil, karena ada mad thabi’I bertemu dengan [ء] dilain kata/kalimat. Cara membacanya Panjang 4 harakat

إِنَّكَ: Ghunnah musyaddah, karena ada huruf nun yang bertasydid. Cara membacanya masuk dengan mendengung

مَنْ تُدْخِلِ: Ikhfa haqiqi, karena ada nun mati/tanwin bertemu dengan huruf تُ. Cara membacanya samar-samar membentuk huruf تُ

تُدْخِلِ: Qolqolah sughro, karena ada huruf دْ mati di dalam kalimat. Cara membacanya membalik membentuk huruf دْ

النَّارَ: Al-Syamsiah, karena ada huruf ال bertemu dengan huruf نَّ. Cara membacanya di masukan

Baca Juga: Contoh Teks Editorial Beserta Fakta dan Opininya Tentang BPJS Kesehatan, Singkat dan Terbaru

النَّارَ: Ghunnah musyaddah, karena ada huruf nun yang bertasydid. Cara membacanya masuk dengan mendengung

فَقَدْ: Qolqolah sughro, karena ada huruf دْ mati di dalam kalimat. Cara membacanya membalik membentuk huruf دْ

أَخْزَيْتَهُ: Mad layin, karena ada tanda baca fatkkhah bertemu dengan huruf ya mati. Cara membacanya sekedar lunak dan lemas

Halaman:

Editor: Niken Nurfujitania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah