Hukum Bacaan Tajwid Surat Ar Rum Ayat 21 Lengkap Penjelasannya

- 14 November 2022, 11:30 WIB
Hukum Bacaan Tajwid Surat Ar Rum Ayat 21 Lengkap Penjelasannya.
Hukum Bacaan Tajwid Surat Ar Rum Ayat 21 Lengkap Penjelasannya. /Pexels/ Ali Burhan.

12. Mad zaid munfasil
Kenapa disebut mad zaid munfasil? Yaitu mad thabi'i dalam satu kalimat bertemu dengan hamzah yang ada dikalimat yang lain, dibaca panjangnya 2 sampai 5 harkat.

Baca Juga: Tajwid Surat Al Ahzab Ayat 59 Lengkap Penjelasannya

13. Mad thabi'i (mad asli)
Yaitu alif mati sebelumnya ada huruf yang berbaris fatah, cara bacanya dibaca panjangnya 2 harakat.

14. Idgham mutamasilain / idgham mislen / idgham mimi. Mim mati bertemu dengan huruf mim, cara membacanya yaitu mim mati dimasukan ke huruf mim yang kedua serta ditahan dengan dengung.

15. Idgham bighunah
Yaitu tanwin bertemu dengan huruf wau (huruf idgham), cara bacanya suara tanwin dimasukan ke huruf wau, cara membacanya ditahan serta dengung.

16. Tafhim
Yaitu huruf ra barisnya fatah, cara membacanya huruf ro dibaca tebal.

17. Ta marbutah
Yaitu kalau di akhir kalimat ada ta marbutah kemudian diwakafkan maka ta berubah menjadi ha mati.

18. Tanda waqaf
Yaitu singkatan dari Al waqfu aula artinya lebih baik waqaf dari pada washal (lebih baik berhenti daripada lanjut).

Baca Juga: Tajwid Lengkap Surat Al Ikhlas Beserta Arti Bahasa Indonesia dan Penjelasannya

19. Idgham ma'al ghunah / idgham wajib ghunah / ghunah musadad. Yaitu nun bertasydid cara bacanya ditahan serta dengung.

Halaman:

Editor: Ahmad Rohmadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah