Hukum Tajwid yang Terkandung dalam Surat Ali Imran Ayat 190-191,Lengkap dengan Penjelasan

- 1 Desember 2022, 16:45 WIB
Hukum Tajwid yang Terkandung dalam Surat Ali Imran Ayat 190-191,Lengkap dengan Penjelasan
Hukum Tajwid yang Terkandung dalam Surat Ali Imran Ayat 190-191,Lengkap dengan Penjelasan /Pexels/ Ali Burhan.

idghom syamsyiyah karena ada alif lam bertemu lam, cara membacanya alif tidak dibaca langsung ke huruf lam.

يَذْكُرُونَ

mad thobi'i karena ada dhommah diikuti wau sukun, dibaca sepanjang 2 harakat.

اللَّهَ

tafhim karena ada lam jalalain didahului fathah, dibaca dengan memberatkan huruf lam.

قِيَامًا

mad thobi'i karena ada fathah diikuti alif, dibaca sepanjang 2 harakat.

قِيَامًا وَقُعُودًا

 

idghom bighunnah karena ada tanwin bertemu wau tidak dalam satu kalimat, cara membacanya dengan memasukkan tanwin ke dalam huruf wau.

وَقُعُودًا

Halaman:

Editor: Fadhil


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah