Dua Contoh Sambutan Singkat Memperingati Isra Miraj, Bisa Juga untuk Lomba Pidato

- 15 Februari 2023, 17:00 WIB
Dua Contoh Sambutan Singkat Memperingati Isra Miraj, Bisa Juga untuk Lomba Pidato
Dua Contoh Sambutan Singkat Memperingati Isra Miraj, Bisa Juga untuk Lomba Pidato /Pixabay/Fotocitizen/

SUDUTBATAM.COM - Berikut adalah dua contoh sambutan singkat memperingati Isra Miraj. Kata sambutan ini juga bisa dijadikan bahan lomba pidato.

Memasuki bulan Rajab 1444 Peristiwa Isra Miraj merupakan momen yang bersejarah dan penuh makna bagi umat Islam.

Sudah menjadi acara rutin tahunan umat muslim di Indonesia akan melaksanakan berbagai acara, mulai dari pengajian, ceramah, hingga pelaksanaan berbagai lomba.

Isra mi’raj merupakan peristiwa dimana Nabi Muhammad SAW melakukan perjalanan spiritual yang berlangsung dari Masjidil Haram ke Masjadil Aqsha dan diangkat ke langit ke tujuh oleh Allah SWT.

Baca Juga: Contoh Teks Editorial dalam Kasus Ferdy Sambo Beserta Pengertian, Ciri dan Strukturnya

Berikut adalah contoh pidato untuk Isra Mi'raj :

1. Assalamualaikum wr.wb

Hadirin yang saya hormati dan teman-teman yang saya sayangi,

Marilah kita panjatkan puji syukur pada Allah Swt. karena memberikan kita kesempatan berkumpul di Masjid An Nur untuk memperingati Isra Mi'raj. Shalawat serta salam tidak lupa senantiasa tercurah pada Rasulullah Muhammad Saw.

Pada kesempatan ini, saya akan membawakan pidato dengan tema "Kemudahan di balik Kesulitan" yang sangat erat kaitannya dengan Isra Mi'raj.

Halaman:

Editor: Fadhil


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x