Kultum Ramadhan Singkat 7 Menit, Ramadhan ke-14 Tentang Menuntut Ilmu, Sabar dan Kasih Sayang

- 4 April 2023, 11:00 WIB
 Materi Kultum: Berbakti kepada Orang  Tua di Bulan Ramadan, Menghargai dan  Memuliakan untuk Meraih Rahmat Allah SWT
Materi Kultum: Berbakti kepada Orang Tua di Bulan Ramadan, Menghargai dan Memuliakan untuk Meraih Rahmat Allah SWT /Pexels/ Gezer Amorim

SUDUTBATAM.COM – Berikut ini kultum Ramadhan singkat 7 menit, Ramadhan ke-14 tentang menuntut ilmu, sabar dan kasih sayang.

Kultum adalah sebuah kegiatan yang menyampaikan pesan kepada umum namun hal ini biasanya di sampaikan pada Bulan Ramadhan.

Kultum biasanya disampaikan pada waktu buka puasa, menjelang shalat tarawih setelah sholat witir, niatnya kegiatan ini berguna untuk mengisi waktu puasa dengan hal positif.

Dengan begitu ilmu yang didapatkan juga banyak dan beragam, karena ilmu bukan hanya bisa didapatkan di sekolah namun juga di luar.

Baca Juga: Niat Zakat Fitrah, Untuk Diri Sendiri dan Keluarga

Berikut di bawah ini kultum Ramadhan singkat 7 menit, Ramadhan ke-14 tentang menuntut ilmu, sabar dan kasih sayang.

Menuntut Ilmu

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang selalu melimpahkan rahmat dan kasih sayang-Nya kepada kita semua. Tidak lupa shalawat kita kita haturkan kepada junjungan kita nabi Muhammad SAW yang telah membimbing kita keluar dari zaman jahiliyah.

Pada malam ini, saya ingin berbagi tentang arti penting menuntut ilmu. Bahkan, Rasulullah SAW juga bersabda bahwa seorang muslim laki-laki maupun perempuan semua diwajibkan untuk mencari ilmu baik ilmu yang berkaitan dengan dunia atau akhirat.

Halaman:

Editor: Niken Nurfujitania


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x