Gempa Bumi Jember : Sebanyak 31 Rumah di Lima Kecamatan Rusak

- 17 Desember 2021, 11:40 WIB
Rumah warga rusak terdampak gempa bumi berkekuatan magnitudo 5,0 di Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur, Kamis 16 Desember 2021
Rumah warga rusak terdampak gempa bumi berkekuatan magnitudo 5,0 di Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur, Kamis 16 Desember 2021 /Dok BNPB/

MMI IV di Tumpakrejo, MMI III di Denpasar, Kuta, Legian dan Badung, MMI II di Banyuwangi, Gresik, Lamongan, Jimbaran, dan Karangates, sedangkan untuk MMI I di Lumajang, Wonogiri, Nusa Penida, Lombok Tengah, Gunung Kidul, Kulon Progo, Cilacap, Banjarnegara dan Bondowoso.

"Sebagai upaya percepatan penanganan darurat, pemerintah daerah, tim BPBD Kabupaten Jember dan unit terkait langsung mendatangi lokasi untuk melakukan pendataan dan pendistribusian bantuan logistik kepada warga terdampak," kata Abdul Muhari.***

Halaman:

Editor: Niken Nurfujitania

Sumber: BNPB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah