Top 5 Wisata Kuliner di Bekasi yang Lagi Diminati, Cocok Jadi Tempat Nongkrong

- 8 Maret 2023, 20:06 WIB
Ilustrasi - Top 5 Wisata Kuliner di Bekasi yang Lagi Diminati, Cocok Jadi Tempat Nongkrong
Ilustrasi - Top 5 Wisata Kuliner di Bekasi yang Lagi Diminati, Cocok Jadi Tempat Nongkrong /

SUDUTBATAM.COM – Berikut top 5 wisata kuliner di Bekasi yang lagi diminati dan cocok dijadikan tempat nongkrong bersama teman.

Selain menyajikan makanan enak, top 5 Wisata kuliner di Bekasi ini memiliki lokasi yang instagramable.

Saat mengunjungi tempat wisata kuliner di Bekasi tak hanya menikmati sedapnya makanan, melainkan juga bisa healing.

Top 5 wisata kuliner di Bekasi ini juga menghadirkan desain interior yang nyaman dan instagramable sehingga cocok juga untuk nongkrong dan berfoto-foto.

Baca Juga : Kumpulan Jadwal Kapal PELNI Bulan Maret 2023 Lengkap Semua Rute, Syarat Terbaru dan Harga Tiket

Berikut Top 5 Wisata Kuliner di Bekasi yang paling enak dan juga cocok untuk tempat nongkrong.

1. Restoran Sunda Alam Sari Deltamas

Bagi yang suka makanan Khas Sunda, wajib mampir ke tempat makan yang satu ini. Suasana saung yang asri ditemani pemandangan sawah yang sangat cocok untuk melepas penat.

Harga makanan di sini mulai dari Rp 21.000. Ada berbagai menu yang bisa dipesan mulai dari gurame bakar, sate maranggi, pepes, karedok, ayam bakar madu dan aneka sambal dadak yang menggugah selera.

2. Sang Kuring Lippo Cikarang

Alamat Jalan Kemang Boulevard Kavling No. 5A Lippo Cikarang, Sukaresmi, Cikarang Selatan. Buka setiap hari mulai pukul 11.00 - 21.30 WIB. Harga makanan di sini mulai dari Rp 20.000 - Rp 60.000.

Menu favorit di sini adalah gurame goreng dengan konsep bersantap yang cocok untuk berbagai kegiatan. Bahkan ada tempat karaoke yang sangat cocok untuk tempat nongkrong.

Baca Juga : Kumpulan Jadwal Kapal PELNI Bulan Maret 2023 Lengkap Semua Rute, Syarat Terbaru dan Harga Tiket

3. Lesehan Riung Pasundan

Alamat di Jalan Bugel Salam, Sertajaya, Kecamatan Cikarang Timur, Bekasi, Jawa Barat. Jam operasional setiap hari mulai 08.00 - 19.00 WIB. Harga makanan mulai dari Rp 25.000 - Rp 250.000.

Rekomendasi tempat makan menyajikan konsep pedesaan yang kental. Di sini, kamu bisa menyantap berbagai hidangan yang ada secara lesehan.

4. Heirloom Cafe

Cafe ini ada di daerah Jalan Arifin C Noer, Ruko Hollywood Boulevard no. 36 Kota Jababeka, Mekarmukti. Jam buka mulai dari 11.00 - 21.00 setiap hari.

5. Story Cafe

Alamatnya ada di Jalan Selang, Cironggeng, Telaga Asih. Jam buka mulai dari 13.00 sampai 00.00 WIB setiap hari.

Baca Juga : Kumpulan Jadwal Kapal PELNI Bulan Maret 2023 Lengkap Semua Rute, Syarat Terbaru dan Harga Tiket

Demikian top 5 wisata kuliner di Bekasi yang lagi diminati dan cocok dijadikan tempat nongkrong bersama teman.***

Editor: Fadhil


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x