Jadwal Pemadaman Listrik PLN Batam Sabtu 14 Mei 2022, Berikut Lokasi Terdampak

- 14 Mei 2022, 14:00 WIB
Pembangunan Jaringan SUTT 150 kV bright PLN Batam Dipastikan Aman
Pembangunan Jaringan SUTT 150 kV bright PLN Batam Dipastikan Aman /Niken Nurfujitania/Humas/Bright PLN Batam

SUDUTBATAM.COM - Pemadaman bergilir listrik PLN Batam kembali terjadi hari ini, Sabtu 14 Mei 2022.

Pemadaman bergilir harus dilakukan PLN Batam karena adanya pemeliharaan atau unit Mesin Pembangkit Tenaga Uap (PLTU) Tanjung Kasam dengan kapasitas 1x55 MW.

PLN Batam melakukan itu untuk meningkatkan keandalan pasokan listrik di Batam. Selain itu tentunya juga terus menjaga unit-unit pembangkit agar beroperasi dengan baik.

Vice President of Public Relations PT PLN Batam, Bukti Panggabean mengatakan pemeliharaan terhadap unit-unit pembangkit secara rutin harus dilakukan.

Baca Juga: Jadwal Terbaru Kapal Feri Batam Tanjungpinang dan Harga Tiketnya Setelah Lebaran

"Dimana unit yang jatuh tempo untuk segera dilakukan pemeliharaan. Seperti saat ini kita sedang melakukan pemeliharaan PLTU Tanjung Kasam," kata Bukti, Rabu 11 Mei 2022.

Berikut adalah jadwal lengkap pemadaman bergilir PLN Batam hari ini, Sabtu Mei 2022.

Jam 13.30 sampai 15.30

Lokasi terdampak :

Perumnas Tanjung Piayu, Perumahan Bukit Ayu, Perum Griya Piayu Asri, Perumahan Permata Asri, Mutiara Hijau, Perumahan Jeni Putra/ Puri Agung 1, Perum Puri agung 2, Perumahan Puri Agung 3, Perumahan Puri Agung 4, Bukit Ayu Belakang Lestari, Bukit Kemuning, Pancur Biru, Kavling Mangsang 1, Kavling Mangsang 2 Sisipan, Bukit berbunga, Perumahan Puri Agung 4 Tahap 2 Kavling Bengkong Indah Swadaya Blok D, Bengkong Kolam 3.

Bengkong Kolam 1, Lytech 2 Pasir Putih, Pasir Putih Residance, Kavling Baloi Harapan Swadaya, Victory Residence, Kampung Harapan Jaya, Nicco Residance, Tropicana, Glory Home, Kavling Swadaya / Kav Bengkong Indah Swadaya, Telaga Indah / Kampung Durian Sei Panas / Kampung Belimbing, Cipta Taman Griya / Cipta Permata, Bengkong Kolam Mas, Perum Cahaya Garden 2, Perum Cahaya Garden 1.

Telaga Indah Sisipan, Bengkong Kolam 2, Bengkong Kolam 4, Posyandu, Bengkong Nusantara 2, Bengkong Nusantara 1, Portal PKJ (Pos Jaga/ Bengkong Kolam 5), Perum Kelana Jaya (Kelana Sadai), Bengkong Sadai, Bengkong Sungai Nayon, Sei Nayon 2, Bengkong Kolam Mas 2, Costarina 3, Perum Costarina 2, Perum Oriana, KK Regata The Monde residence, Sekolah Mondial, Azzure Bay, Trikarsa 3/Pasir putih, Perum Oceanic Bliss, PT Hansol Intan Residance, Permata Bandara, Puri Asri, Batu Besar Lapangan Bola, Portal Batu Besar, PT Citra Lautan Teduh, Gedung SKKL Indosat, Masyarakat Tanjung Bemban.

Baca Juga: Jadwal Kapal Feri Batam ke Singapura Jumat 13 Mei 2022

Radar Polairut, Super Sistem Ultima, Kampung Tengah, Kampung Mangga, Kampung Lembang Jaya, Perumahan Citra Mas, Perumahan Nongsa Asri/Cibajas, Perum Karana Rejajasa/ Taman Batu Besar, Taman Yose Indah, Batu Besar, Menara BTS Satelindo, Batu Besar Laut (BTS 3), Panti Rehap Batu Besar, Kavling Baru Sambau 1, Kavling baru Sambau 2, Kavling baru Sambau 3, Kavling baru Sambau 4, Kavling baru Sambau 5, ATB Nongsa, ATB Nongsa TR, PS GI Nongsa, SLTP Negeri 8 Nongsa, Perumahan BP Batam 1, Perumahan BP Batam 2, Kampung Terih, Gardu Portal BTS Bukit Aladin (HCPT), Tering Bay Outdoor, Tering Bay club house (1)/ Resort PT Inta, Tering Bay Dalam (2).

Tering Bay Restoran(3), Bandar Mas Batu Besar (BTS Flexi), Rusunawa Jamsostek, Rusun OB Kabil, Kavling Teluk Bakau, STO Telkom Kabil, PT. Kabil Indonusa (RSBK Kabil), Wonderland Nongsa, Winner Deluxe, Sambau IV RT 05 RW 04, Golden Park, Kavling Sambau 2, Devely Residence 2, Buana Duta Bandara, Nongsa Green City 3, Apartement Condo I, Prasetya Residence dan sekitarnya.

Untuk mendapatkan informasi Pelanggan dapat memperoleh melalui contact centre PT PLN Batam 123 dari telepon rumah atau 0778-123 dari handphone dan dapat juga dilihat pada website www.plnbatam.com pada menu informasi pemadaman atau media sosial PT PLN Batam.

Untuk mengurangi dampak terjadinya pemadaman, PT PLN Batam menghimbau para pelanggan dapat melakukan penghematan penggunaan tenaga listrik selama dilakukannya pemeliharaan.***

Editor: Niken Nurfujitania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah