Syarat Pengajuan KUR Pegadaian Syariah, Berikut Dokumen yang Harus Disiapkan

- 9 Maret 2023, 13:15 WIB
Ilustrasi - Pegadaian KUR Syariah adalah fasilitas pinjaman kepada Rahin (Nasabah) yang memiliki usaha produktif untuk pengembangan usahanya
Ilustrasi - Pegadaian KUR Syariah adalah fasilitas pinjaman kepada Rahin (Nasabah) yang memiliki usaha produktif untuk pengembangan usahanya /Freepik/Rawpixel.com/

Rahin (Nasabah) menerima pencairan KUR

Nasabah mengangsur tiap bulan sesuai tanggal jatuh tempo

Baca Juga: Samsung Galaxy A73 vs Realme 10 Pro Plus, Harga Selisih 1 Jutaan Saja

Syarat dan Ketentuan

Telah berusia minimal 17 tahun dan berusia maksimal 65 tahun pada saat jatuh tempo akad

Memiliki usaha yang sah sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku

Calon Rahin (Nasabah) tidak sedang mendapatkan fasilitas pembiayaan Program Pemerintah dan/atau pembiayaan produktif dari Lembaga keuangan lain.

 

 

Halaman:

Editor: Niken Nurfujitania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah