20 Ucapan Selamat Hari Pahlawan Nasional 2022, Kata-Kata Penuh Semangat Juang Generasi Muda Indonesia

- 9 November 2022, 10:20 WIB
20 Ucapan Selamat Hari Pahlawan Nasional 2022, Kata-Kata Penuh Semangat Juang Generasi Muda Indonesia
20 Ucapan Selamat Hari Pahlawan Nasional 2022, Kata-Kata Penuh Semangat Juang Generasi Muda Indonesia /freepik

4. “Kamu tidak perlu menjadi orang lain untuk menjadi yang terbaik. Kamu adalah pilihan Tuhan yang tercipta dengan kemampuan sendiri. Tak akan ada orang lain yang bisa menyamai. Selamat Hari Pahlawan!”

5. “Semangat kuat dan berapi-api adalah kunci keberhasilan. Tengoklah sejenak, modal senjata apa yang dimiliki oleh para pahlawan kita? Ya, memang sekadar bambu runcing. Selamat Hari Pahlawan!”

6. “Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai para pahlawannya, selamat Hari Pahlawan 10 November 2022.”

7. “Tanpa perlu berjuang melawan penjajah, tanpa perlu bersimbah darah, siapkan keringat dan pikiran untuk menghargai para pahlawan. Selamat Hari Pahlawan 10 November 2022.”

8. “Jasa dan nyawa yang dikorbankan selamanya tidak akan pernah bisa tergantikan. Selamat memperingati Hari Pahlawan.”

9. “Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan 10 November 2022 ini, mari terus bekerja, berjuang, dan berusaha dengan cara kita masing-masing untuk menghargai kemerdekaan yang telah didapatkan.”
10. “Dengan kemerdekaan yang diraih dengan susah payah, kini kita, generasi kekinian, harus meneruskan perjuangan untuk membuat indonesia semakin jaya. Selamat Hari Pahlawan 10 November 2022.”

11. "Kejahatan akan menang bila orang yang benar tidak melakukan apa-apa. Selamat Hari Pahlawan 2022!”

12. "Perbuatan baik akan tetap terjaga baik, sekalipun difitnah dan dicela. Keburukan akan tetap dirasa jelek sekalipun dicitrakan baik. Mari selalu berbuat kebaikan dan berjuang untuk masyarakat, bangsa, dan negara. Selamat Hari Pahlawan 2022."

13. "Kemerdekaan nasional bukan pencapaian akhir, tapi rakyat bebas berkarya dan berpendapat adalah pencapaian puncaknya. Selamat Hari Pahlawan!”

14. "Perjuangan para pahlawan belum usai hingga saat ini. Masih banyak hal yang perlu kita lakukan. Jadikan peringatan 10 November ini sebagai momentum di mana kita siap mengubah bangsa Indonesia menjadi bangsa yang terdepan, maju, dan sejahtera."

Halaman:

Editor: Iwan Sahputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah