Cara Cek Kuota dan Masa Aktif Nomor Smartfren via SMS hingga Aplikasi

- 5 Juli 2022, 22:23 WIB
Cara Cek Kuota dan Masa Aktif Nomor Smartfren via SMS hingga Aplikasi
Cara Cek Kuota dan Masa Aktif Nomor Smartfren via SMS hingga Aplikasi /(Smartfren)/

2. Cara Cek Kuota Smartfren via SMS

Cara lainnya yang dapat anda coba adalah melalui SMS.

Baca Juga:Apa Saja Perubahan yang Dilakukan Nadiem Makarim Selama Jadi Menteri Pendidikan?

Caranya: 

• Buka menu 'Pesan' atau 'SMS' di HP Anda.
• Ketik SMS dengan format 'Cek' dan kirim SMS ke 995.
• Anda akan menerima SMS balasan yang terkait informasi layanan internet, seperti sisa kuota dan juga masa aktif kuota anda. 

3. Cara Cek Kuota Smartfren via Aplikasi MySmartfren

Untuk mempermudah penggunanya, Smartfren juga menyediakan aplikasi yang dapat anda diunduh secara gratis di Play Store atau App Store. 

Aplikasi ini dapat membantu penggunanya untuk mendapatkan informasi lengkap mengenai sisa pulsa, kuota, masa aktif, dan informasi lain seputar Smartfren.

Cara untuk mengecek kuota Smartfren melalui aplikasi ini sangatlah mudah.

Baca Juga:Apa Saja Perubahan yang Dilakukan Nadiem Makarim Selama Jadi Menteri Pendidikan?

Halaman:

Editor: Fadhil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x