Macam-Macam Pelaku Ekonomi Lengkap dengan Penjelasan, Materi Pelajaran Kelas 8

- 27 Februari 2023, 09:40 WIB
Berikut ini merupakan penjelasan artikel tentang macam-macam pelaku ekonomi.
Berikut ini merupakan penjelasan artikel tentang macam-macam pelaku ekonomi. /www.pexels.com

SUDUTBATAM.COM - Berikut ini merupakan penjelasan artikel tentang macam-macam pelaku ekonomi. Pengertian pelaku ekonomi adalah orang atau lembaga yang melakukan kegiatan ekonomi.

Di sekolah, pelaku ekonomi akan diajarkan pada materi pelajaran IPS kelas 8.

Ekonomi sebuah Negara digerakan oleh berbagai pihak, salah satunya pelaku ekonomi.

Baca Juga: Contoh Teks Diskusi Tentang Sampah dan Pendidikan, Lengkap Beserta Strukturnya

Berkat peran pelaku ekonomi, maka roda perekonomian dapat berputar dengan baik.

Karena adanya kebutuhan yang harus dicapai dengan kegiatan tersebut baik itu dari sisi produksi, konsumsi, maupun distribusi.

Di setiap bentuk pelaku ekonomi memiliki perannya masing-masing dan secara umum dalam sebuah perekonomian dibagi menjadi 4 jenis.

Yaitu rumah tangga konsumen, rumah tangga perusahaan, rumah tangga pemerintah, dan rumah tangga luar negeri.

Adapun penjelasan macam-macam pelaku ekonomi tersebut adalah sebaga berikut

Halaman:

Editor: Niken Nurfujitania


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x