3 Resep Olahan Tempe Enak Serta Murah dan Mudah Dibuat, Cocok untuk Anak Kos

- 14 November 2022, 12:30 WIB
3 Resep Olahan Tempe Enak Serta Murah dan Mudah Dibuat, Cocok untuk Anak Kos
3 Resep Olahan Tempe Enak Serta Murah dan Mudah Dibuat, Cocok untuk Anak Kos /Instagram @yoanitasavit.

- 1 papan tempe, potong kecil dan goreng matang
- 15 cabai keriting
- 7 cabai rawit
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- Segenggam kemangi
- Garam, gula, kaldu jamur
- Minyak goreng
- 1 jeruk limau (optional)

Cara membuat:

Goreng sebentar bahan sambal (cabai dan bawang), lalu angkat dan ulek kasar. Beri bumbu dengan garam, gula, dan kaldu jamur.

Baca Juga: Resep Nasi Goreng Abang Gerobakan Pinggir Jalan, Ini Dia Bumbunya

Masukkan tempe goreng dan penyet. Lalu, campurkan dengan daun kemangi dan aduk rata.
Terakhir, kucuri dengan air jeruk limau.

2. Tempe goreng cabai hijau

Bahan:

- 1 papan tempe, potong sesuai selera
- 15 cabai hijau keriting, iris-iris
- 2 cm lengkuas, geprek
- 2 lembar daun salam
- 3 siung bawang putih
- 2 siung bawah merah
- 5 sdm kecap manis
- 1 sdt garam
- 1/4 sdt gula
- 1/2 sdt lada
- 50-100ml air
- 250 ml minyak goreng

Cara membuat:

Goreng tempe (jangan sampai kering atau hingga setengah matang), angkat, lalu sisihkan.
Kemudian tumis bawang putih, bawang merah, cabai hijau, lengkuas, dan daun salam hingga harum.

Halaman:

Editor: Ahmad Rohmadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah