Rekomendasi 6 Moisturizer Untuk Membuat Kulitmu Jadi Lebih Sehat dan Lembab

- 1 Juli 2022, 16:19 WIB
Rekomendasi moisturizer untuk perbaiki skin barrier dan menjaga kelembaban kulit.
Rekomendasi moisturizer untuk perbaiki skin barrier dan menjaga kelembaban kulit. /pexels-antoni-shkraba/

Calys Moisturizing and Soothing Cream, mengandung Centella Asiatica, Ceramide, Aloe vera, dan Panthenol. Mampu mengunci kelembapan kulit, oil control, memperbaiki skin barrier, dan calming.

Harga: Rp129.000

6. Somethinc

Somethinc Ceramic Skin Saviour Moisturizer Gel merupakan pelembap gel yang dapat menghidrasi, menyegarkan, memperkuat kulit, serta mengunci kelembapan hingga 18 jam.

Brand lokal ini aman digunakan remaja minimal usia 13 tahun, aman untuk ibu hamil dan menyusui, non comedogenic, dan aman untuk semua jenis kulit.

Moisturizer satu ini juga mengandung Hydrolyzed Marine Collagen, Matrixyl 3000, Palmitoyl Tripeptide-1, Palmitoyl Tetrapeptide-7, Ceramide NP, miniHA, Betaine, Hydrolyzed Algae Extract, Niacinamide, Oat, dan juga Caffeine.

Harga: Rp169.000

Itulah beberapa rekomendasi moisturizer sebagai kebutuhan dasar untuk perawatan kulit wajah.

Disclaimer : Artikel ini sebelumnya pernah tayang di Pikiran-Rakyat.com dengan Judul  "4 Rekomendasi Moisturizer untuk Perbaiki Skin Barrier dan Menjaga Kelembapan Kulit".***

Halaman:

Editor: Niken Nurfujitania

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah